PEMERINTAH DESA PANJI ANOM
PUTU JANA WINTARA, 20 Mei 2025 09:34:53 WITA
Artikel Terkini
-
SOSIALISASI PERMENDAGRI NOMOR 81 TAHUN 2018 DARI TIM KABUPATEN
08 Agustus 2019 11:01:19 WITABertempat di Desa Panji Anom Kamis, 8 Agustus 2019 dilaksanakan Sosialisasi Permendagri Nomor 81 Tahun 2018 dari Kabupaten, yang dihadiri oleh Bapak Sekcam, TIM EPD Kecamatan, Tim dari Dinas PMD, Ibu penggerak PKK Kabupaten, BPD Panji Anom, LPM, Linmas, Tokoh Masyarakat dan Perangkat Desa Panji Anom... ..selengkapnya
-
VERIFIKASI PROYEK TAHUN ANGGARAN 2019
05 Agustus 2019 12:15:47 WITAMinggu, 04 Agustus 2019 dilakukan Verifikasi Proyek yang telah selesai dilaksanakan yang memakai Dana Desa (DD) untuk Tahun Anggaran 2019, pada kesempatan ini dihadiri oleh Bapak Perbekel Panji Anom, BPD, LPM Tim Verifikasi, Bhabinkamtibmas serta Perangkat Desa Panji Anom. Proyek yang di verifikasi ... ..selengkapnya
-
Persembahyangan Rahina Tilem
31 Juli 2019 11:31:14 WITABertempat di Kantor Perbekel Panji Anom Rabu, 31 Juli 2019 dilaksanakan Acara Persembahyangan Rahina Tilem, Persembahyangan dihadiri oleh Perangkat Desa Panji Anom dan Bhabinkamtibmas Panji Anom. Kegiatan ini merupakan Kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap Rahina Tilem yang jatuhnya setiap 1 bulan... ..selengkapnya
-
SOSIALISASI PENYAMAAN PEMAHAMAN TENTANG PERMENDAGRI NO. 81 TAHUN 2015
30 Juli 2019 10:35:30 WITASelasa, 30 Juli 2019 bertempat di Kantor Perbekel Panji Anom Dilaksanakan Sosialisasi dari Tim EPD Kecamatan Sukasada yang diwakili oleh Kasi Pembangunan dan Kasi Pemerintahan terkait Penyamaan Pemahaman PERMENDAGRI No. 81 Tahun 2015 tentang Evaluasi Perkembangan Desa/Kelurahan. Pada sosialisai hari... ..selengkapnya
-
SELAMAT HARI RAYA GALUNGAN DAN KUNINGAN
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PEMERINTAH DESA PANJI ANOM DAN BUMDES KARYA BAKTI HADIRI UNDANGAN PERNIKAHAN WARGA DI BANJAR DINAS A
- PERBEKEL PANJI ANOM HADIRI ACARA MELAPAS RUANG KEGIATAN BELAJAR DAN TOILET SMPN 4 SUKASADA
- KEGIATAN POSYANDU BALITA DAN IBU HAMIL(POSYANDU MELATI) SERTA BINA KELUARGA BALITA (BKN) DI DESA PAN
- Perbekel Panji Anom Hadiri Resepsi Pernikahan Agung dan Vina
- Perbekel Panji Anom Hadiri Resepsi Pernikahan Widi dan Candra
- Malam Tahun Baru Aman dan Kondusif, Pemerintah Desa Panji Anom Turun Langsung Lakukan Pengamanan
- PEMERINTAH DESA PANJI ANOM MENGUCAPKAN SELAMAT NATAL DAN TAHUN BARU 2026













